Forum Diskusi 2: Komunikasi

Komunikasi yang baik dan mudah dipahami itu bagaimana

Komunikasi yang baik dan mudah dipahami itu bagaimana

oleh MUKHAMMAD FERY ARDIYANSYAH -
Jumlah balasan: 3

Komunikasi yang baik dan mudah di pahami itu bagaimana ?

Sebagai balasan MUKHAMMAD FERY ARDIYANSYAH

Re: Komunikasi yang baik dan mudah dipahami itu bagaimana

oleh Muhammad Izul Bachtiar -
Melafalkan kata-kata dengan jelas, berbicara tidak terlalu cepat atau lambat, intonasi yang lebih dinamis, memilih kata-kata yang sesuai, saat berkomunikasi usahakan untuk tetap sesuai dengan konteks tema yang diperbincangkan. dapat juga disertai gestur tubuh untuk memperjelas komunikasi
Sebagai balasan MUKHAMMAD FERY ARDIYANSYAH

Re: Komunikasi yang baik dan mudah dipahami itu bagaimana

oleh Nuria Dwi Anggarwati -
komunikasi yang baik dan mudah dipahami yang pengungkapannya Cepat, tepat, lugas dan dapat dimengerti oleh lawan bicara kita. Berbicara efektif membuat lawan bicara kita akan fokus pada setiap hal yang kita sampaikan dan dapat mempengaruhi langsung ke dalam pikirannya. Komunikasi yang terjalin dan sampai kepada lawan bicara haruslah yang bersifat mendorong.
Sebagai balasan MUKHAMMAD FERY ARDIYANSYAH

Re: Komunikasi yang baik dan mudah dipahami itu bagaimana

oleh MOHAMMAD ZIDAN -
Komunikasi yang baik adalah komunikasi yang dibangun dengan sopan santun keramahtamahan. Komunikasi yang baik yang dibangun dengan santun itu membuat lawan bicara akan mampu mendengarkan pembicara dengan baik dan seksama. Komunikasi yang baik juga merupakan komunikasi yang berisi informasi yang jelas, lugas, dan disampaikan tidak bertele-tele.