Forum Diskusi 1: Pemetaan Sosial

Pemetaan Masalah

Pemetaan Masalah

by ALVINA ESTERNINGARI -
Number of replies: 0

Pemetaan sosial atau social mapping merupakan salah satu metode visual yang menunjukkan lokasi relatif suatu komunitas atau kelompok masyarakat yang dilakukan untuk menemukan dan mendalami kondisi sosial komunitas tersebut. Tujuan kegiatan pemetaan sosial adalah untuk mendapatkan gambaran umum lingkungan masyarakat baik secara sosial, ekonomi, maupun lingkungan sekitar. Langkah-langkah dalam pemetaan masalah, sebagai berikut:

1. Memilih dan menentukan objek yan akan dianalisis

2. Pengumpulan data atau informasi penunjang

3. Identifikasi dan analisis masalah

4. Mengembangkan presepsi

5. Menarik kesimpulan