Keefektifan vaksin dalam pencegahan penyakit flu berpeluang besar bisa. Vaksin yang disuntikkan kedalam tubuh berguna untuk memberikan sistem imun tubuh atau antibodi yang bisa mencegah tubuh seseorang terjangkit penyakit.
Sistem kekebalan tubuh masing-masing manusia sangat berbeda. vaksin bisa mengurangi virus penyebab flu pada manusia, tapi tergantung flu yang dialaminya. jika dirasa berat, maka seseorang tersebut harus diisolasi dari pemukiman rumahnya.
Akan tetapi, jika keefektifan penggunaan antibiotik untuk virus penyakit flu sepertinya kurang efektif. hal tersebut dikarenakan antibiotik bisa memusnahkan bakteri bukan virus.