Forum Diskusi 3: Perencanaan Proyek

Akibat Tidak Ada Perencanaan Proyek

Re: Akibat Tidak Ada Perencanaan Proyek

by ISNA KHOIRUNISA ADININGSIH -
Number of replies: 0
Perencanaan proyek merupakan salah satu fondasi penting dalam terbentuknya sebuah program yang terstruktur, ideal, dan tepat sasaran. Apabila perencanaan proyek tidak diberi wadah yang sesuai maka sebuah program bisa menjadi cacat dalam proses pelaksanaannya. Hal ini bisa menyebabkan banyak ketidaksesuaian dan munculnya banyak masalah didalam proses penyelenggaraan maupun perencanaan program.