- Apa saja jenis akad dalam perbankan Islam yang paling sering digunakan?
- akad jual beli (murabahah)
- akad kerja sama (mudharabah, musyarakah)
- akad sewa (ijarah)
- pinjaman sosial atau tanpa bunga (qardh)
- Bagaimana peran dewan pengawas syariah dalam menjaga kepercayaan nasabah?
- memastikan bank syariah menjalankan operasionalnya sesuai dengan prinsip syariah
- menyusun fatwa atau hukum islam terkait produk perbankan
- memberikan edukasi kepada nasabah terkait pemahaman produk perbankan
- Bagaimana perbankan Islam dapat meningkatkan literasi keuangan syariah di masyarakat?
- mengadakan sosialisasi seperti pelatihan, workshop atau shortvideo terkait dasar dasar keuangan syariah
- mempublikasikan materi dasar keuangan syariah dengan media sosial
- berkolaborasi dengan instansi pendidikan
- menyediakan produk yang mudah dijangkau dan dipahami masyarakat
- Apakah bank digital syariah dapat menggantikan bank syariah konvensional?
menurut saya belum sepenuhnya bisa karena bank syariah memiliki beberapa produk pembiayaan yang skemanya sulit dan kompleks untuk di implementasikan dalam bentuk digital sehingga masih perlu inovasi dalam pengadaan digitalnya.