Diskusi Perbankan Islam

perbankan syariah

perbankan syariah

by YULIA EKA PUTRI -
Number of replies: 0
  1. kelebihan perbankan syariah : Bank syariah dalam mengmbil keutungan berdasarkan beberapa akad baik bagi hasil, ujrah, dan fee sehingga tidak hanya berpacu pada profit oriented dan lebih fleksibel, prinsip keadilan dan transparansi, dan dijalankan sesuai syariat islam
  2. Dalam menjaga prinsip syariah dan produknya, bank syariah akan diawasi oleh DPS (Dewan Pengawas Syariah) sehingga produk dan operasional akan berjalan sesuai syariah
  3. menurut saya tantangan yang dihadapi oleh perbankan syariah di era digital ini adalah masih sedikitnya platform syariah contoh kecilnya tersedianya atm bank syariah yang masih jarang di temukan sehingga masyarakat lebih memilih untuk kemudahal akses digital pada bank konvensional didukung dengan kurang nya literasi masyarakat mengenai sistem perbankan syariah
  4. Faktor pendorong ketertarikan nasabah : kemudahan akses, kepercayaan dan kredibilitas, dan banyak nya produk dan layanan yang dapat kita sesuaikan dengan kebutuhan kita