Secara umum asertif adalah kemampuan untuk menyampaikan apa yang diinginkan, dirasakan, dan dipikirkan kepada orang lain namun dengan tetap menjaga dan menghargai hak-hak serta perasaan pihak lain tanpa bermaksud menyerang orang lain.
Di dunia kerja, komunikasi menjadi salah satu hal yang penting untuk terus dijaga di antara rekan tim.
Kendati demikian, apabila terlalu agresif, ada kemungkinan dapat menyakiti lawan bicara karena lebih mementingkan ego ketimbang kepentingan bersama.
Langkah komunikasi asertif?