Forum Diskusi 3: Perencanaan Proyek

Tujuan Perencanaan Proyek

Tujuan Perencanaan Proyek

oleh PUTRI UTAMMI DEWI SUDIRMAN -
Jumlah balasan: 0

perencanaan proyek merupakan suatu kegiatan yang dilakukan individu atau kelompok yang di mana di dalamnya terdapat berbagai macam kegiatan mendefinisikan suatu keadaan yang ideal, menyusun strategi untuk mencapainya, dan menyusun perangkat untuk menilai pencapaian strategi tersebut. Tujuan perencanaan adalah melakukan usaha untuk memenuhi persyaratan spesifikasi proyek yang ditentukan dalam batasan biaya, mutu dan waktu ditambah dengan terjaminnya faktor keselamatan.