Secara umum, tahapan pemrosesan data dalam SIG biasanya terdiri dari manajemen data dan analisis data. Pada MK SIG I ini, kita lebih fokus pada manajemen data terlebih dahulu.
Berdasarkan materi yang sudah kalian baca, silakan simpulkan atau berikan pendapat tentang beberapa pertanyaan berikut ini:
- Hal-hal apa saja yang dilakukan dalam manajemen data?
- Kenapa manajemen data sangat penting dalam SIG?
Silakan berikan pendapatmu dengan klik tombol reply yang ada di dalam forum ini.