Pendahuluan

Assalamu'alaikum wr.wb..

Salam sejahtera untuk kita semua..

Tabik puun..

Selamat pagi, rekan-rekan mahasiswa semua. Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga semuanya senantiasa dalam keadaan sehat dan tetap semangat dalam mengikuti perkuliahan melalui Vclass ini.

Tak terasa kita telah sampai pada pertemuan ke-15 atau pertemuan terakhir sebelum minggu depan kita akan melaksanakan UAS. Kali ini kita masih akan membahas satu lagi jenis pemodelan spasial yang biasa digunakan untuk pemecahan masalah yang berkaitan dengan bidang geografi atau fenomena geosfer, yaitu analisis jaringan (network analysis). Tanpa berlama-lama lagi, mari kita mulai pembahasan dan diskusi terakhir kita pada pertemuan MK SIG ini

Visible groups: All participants
(There are no discussion topics yet in this forum)