A. Tahap Analisis Kebutuhan

2. Analisis Karakteristik Peserta Didik

Pada tahap analisis karakteristik peserta didik, maka seorang pengembangan multimedia pembelajaran perlu memahami hal berikut ini.

1. Usia dan latar belakang pendidikan

Pertimbangkan usia dan tingkat pendidikan peserta didik, serta latar belakang budaya dan lingkungan mereka.

2. Gaya pembelajaran

Apakah peserta didik lebih responsif terhadap pembelajaran visual, auditorial, atau kinestetik?

3. Kebutuhan khusus

Pertimbangkan kebutuhan khusus peserta didik, seperti kebutuhan pendidikan khusus atau preferensi belajar yang berbeda.

You have completed 0% of the lesson
0%