Verification


Dawnload

Artikel di atas menjelaskan tentang Pengaruh Kompetisi Intraspesifik dan Interspesifik Terhadap Pertumbuhan Tanaman.
 Dalam ulasan artikel tersebut menguraikan bahwa kompetisi atau persaingan tanaman  dapat didefenisikan sebagai salah satu bentuk interaksi antar tanaman yang saling memperebutkan sumber daya alam yang tersedia terbatas pada lahan dan waktu. Persaingan dapat terjadi antar tanama sejenis (intraspesifik) dan antar tanaman berbeda  jenis (interspesifik). Misalnya jagung  dan  kacang hijau merupakan jenis  tumbuhan dengan habitat yang berbeda. Akan tetapi, jika keduanya ditanam pada satu media bukan tidak mungkin akan terjadi suatu interaksi. Interaksi tersebut tentu saja berupa kompetisi dimana keduanya tidak hanya memperebutkan tempat tumbuh, tetapi juga saling memperebutkan unsur hara, air dan cahaya matahari untuk berfotosintesis. Hal ini berarti  terjadi tumpang tindih relung ekologi antara jagung dan kacang hijau.

Dengan demikian lengkapilah bacaan anda dalam artikel ini untuk menguatkan proses verifikasi data temuan anda dalam percobaan.

Last modified: Tuesday, 25 August 2020, 8:15 PM