Materi Pertemuan ke 3. Konsep Bilangan dan Lambangnya

Deskripsi Materi Konsep Bilangan 

Konsep bilangan adalah dasar dari pembelajaran matematika yang mencakup berbagai jenis bilangan dan cara mereka digunakan dalam operasi matematika. Sedangkan  Lambang bilangan adalah simbol atau notasi yang digunakan untuk merepresentasikan bilangan. 

Tujuan dari pembelajaran konsep bilangan dan lambangnya di SD adalah untuk membangun dasar matematika yang kuat, memastikan siswa tidak hanya dapat melakukan perhitungan tetapi juga memahami prinsip di balik operasi matematika.

Sub CPMK yaitu: 

  1. Menjelaskan konsep dasar teori pembelajaran yang berkaitan dengan angka dan bilangan.
  2. Menjelaskan konsep dasar teori pembelajaran yang berkaitan dengan operasi hitung bilangan

Kriteria Penilaian:

  1. Mahasiswa aktif berdiskusi, menyampaikan ide dan memecahkan masalah.
  2. Mahasiswa melakukan analisis terhadap kasus untuk membangun rekomendasi solusi;
  3. Mahasiswa berdiskusi secara aktif

 

Kriteria Pencapaian Nilai:

50% nilai diperoleh dari bobot nilai akrih berdasarkan kualitas parsipatif diskusi kelas

 

Teknik Penilaian:

Tes Tertulis 

Click Pertemuan 3.pptx link to view the file.