Topic outline

  • General

  • PERTEMUAN 1: GAYA HIDUP SEHAT

    Pada pertemuan pertama ini Mahasiswa diharapkan dapat:
    1. Memahami tujuan, ruang lingkup dan prosedur perkuliahan (C1-Pengetahuan)
    2. Menjelaskan  gaya hidup sehat dan aktif(C1-Pengetahuan)
    3. Menjelaskan pentingnya hidup sehat dan aktif (C2-Pemahaman)
    4. Mengklasifikasikan pola hidup sehat dan aktif(C3-Aplikasi)
    5. Menghubungkan gaya hidup aktif terhadap kesehatan (C5-Sintesis)

  • PERTEMUAN2: KEBUGARAN JASMANI DAN AKTIVITAS FISIK

    Pada pertemuan ke-2 ini para Mahasiswa diharapkan dapat:
    1. Mengidentifikasi kebugaran jasmani yang berhubungan dengan kesehatan dan keterampilan (C2-Pemahaman)
    2. Mengklasifikasi perbedaan antara komponen-komponen kebugaran jasmani yang berhubungan dengan kesehatan dan keterampilan (C3-Aplikasi)
    3. Menganalisis perbedaan antara komponenkomponen kebugaran jasmani yang berhubungan dengan kesehatan dan keterampilan (C4-Analisis)
    4. Menentukan definisi dan manfaat aktivitas fisik secara teratur  (C3-Aplikasi)
    5. Menganalisis berapa banyak aktivitas fisik yang direkomenasikan bagi orang dewasa (C4-analisis) 


  • PERTEMUAN 3: EVALUASI KEBUGARAN

    Pada Pertemuan ke-3 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Mengukur tingkat kebugaran jasmani (C3-aplikasi
    2. Mengukur level aktivitas fisik menggunakan IPAQ (C3-aplikasi)
    3. Merekam dan menganalisa data kebugaran jasmani dan level aktivitas fisik masing-masing individu (C4analisis)
  • PERTEMUAN 4: KEBUGARAN JASMANI YANG BERHUBUNGAN DENGAN KESEHATAN DAN DENYUT NADI

    Pada pertemuan ke-4 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Mendefinisikan aktivitas daya tahan kardiovaskular bagi kesehatan  (C2-Pemahaman)
    2. Menampilkan aktivitas daya tahan kardiovaskular bagi kesehatan  (C3-Aplikasi)
    3. Menganalisis hubungan aktivitas daya tahan kardiovaskular terhadap kesehatan (C5-Sintesis)
    4. Menentukan denyut nadi, istirahat, latihan dan  maksimal  (C3-Aplikasi) 
    5. Menghubungkan denyut nadi, istirahat, latihan dan maksimal terhadap aktifitas fisik (C5-Sintesis) 

  • PERTEMUAN 5: INDEKS MASSA TUBUH

    Pada pertemuan ini para mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Mampu Menghitung indeks masa tubuh  (C3-Aplikasi)

    2. Menelaah tubuh sehat dan ideal (C4-Analisis)

    3. Mengklasifikasikan manfaat aktivitas daya tahan kardiovaskular bagi kesehatan (C3-Aplikasi)

    4. Mampu mengkreasikan aktivitas daya tahan kardiovaskular bagi kesehatan  (C5-Sintesis)

  • PERTEMUN 6: PEMANASAN DAN PENDINGINAN KEBUGARAN JASMANI YANG BERHUBUNGAN DENGAN KESEHATAN

    Pada pertemuan ke-6 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Menjelaskan manfaat pemanasan dan pendinginan saat beraktivitas fisik (C2-Pemahaman)
    2. Menerapkan pemanasan dan pendinginan saat beraktivitas fisik (C3-Aplikasi)
    3. Mengidentifikasi dan mendefinisikan aktivitas daya tahan otot (muscular endurance) (C2-Pemahaman)
    4. Mampu mendemonstrasikan aktivitas daya tahan otot bagi kesehatan  (C3-Aplikasi)
    5. Mampu menganalisis hubungan aktivitas daya tahan otot  terhadap kesehatan (C4-Analisis)

  • PERTEMUAN 7: FLEKSIBILITAS DAN KEBUGARAN JASMANI YANG BERHUBUNGAN DENGAN KESEHATAN

    Pada pertemuan ke-7 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1.  Mendemonstrasikan prosedur aktivitas fleksibilitas dengan aman (C3-Aplikasi)
    2.  Menganalisis manfaat aktivitas fleksibilitas bagi kesehatan (C4-analisis)
    3.  Mampu menentukan aktivitas kekuatan otot (muscular strength) (C3-Aplikasi)
    4.  Menganalisis aktivitas kekuatan otot (C4-Analisis)
    5. Menghubungan aktivitas kekuatan otot terhadap kesehatan (C5-Sintesis)

  • PERTEMUAN 9: NUTRISI MAKANAN DAN KEBUGARAN JASMANI YANG BERHUBUNGAN DENGAN KETERAMPILAN

    Pada pertemuan ke-9 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1.  Menjelaskan  jenis dan fungsi jenis dan fungsi karbohidrat, lemak, protein, vitamin, mineral, air (C1-Pengetahuan)
    2. Mengklasifikasi berbagai nutrisi makanan (C3-Aplikasi)
    3. Mendemonstrasikan kelincahan, kecepatan dan reaksi. (C3-Aplikasi)
    4. Menghubungkan keterampilan yang diperoleh dari aktivitas kebugaran jasmani yang dilakukan.  (C4-Analisis)

  • PERTEMUAN 10: KOMPONEN KEBUGARAN JASMANI YANG TERKAIT DENGAN KETERAMPILAN, DAN KALORI

    Pada pertemuan ke 10 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Menentukan komponen keseimbangan, koordinasi dan power (C3-Aplikasi)
    2. Menghubungkan keterampilan yang diperoleh dari aktivitas kebugaran jasmani yang dilakukan (C4-Analisis)
    3. Menunjukan  jumlah kalori yang dihasilkan makanan berserat, karbohidrat, berprotein, berlemak (C3-Aplikasi)
    4. Jenis makanan berserat, karbohidrat, berprotein, berlemak dan mengaitkannya dengan banyaknya kalori yang dibutuhkan untuk aktivitas fisik (C5-Sintesis)


  • PERTEMUAN 11: KEBUGARAN JASMANI YANG BERHUBUNGAN DENGAN KETERAMPILAN DAN AKTIVITAS PERMAINAN INVAS

    Pada pertemuan 11 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Menampilkan keterampilan critical thinking dan problem solving dalam aktivitas permainan Invasi  (C3-Aplikasi)
    2. Mampu berkomunikasi, bekerjasama, dan fairplay dalam aktivitas permainan Invasi (C3-Aplikasi)


  • PERTEMUAN 12: KEBUGARAN JASMANI YANG BERHUBUNGAN DENGAN KETERAMPILAN DAN PERMAINAN LAPANGAN/NET

    Pada Pertemuan ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Menampilkan keterampilan critical thinking dan problem solving dalam aktivitas permainan Lapangan/Net (C3Aplikasi)
    2. Mampu berkomunikasi, bekerjasama, dan fairplay dalam Olahraga permainan (C3-Aplikasi)


  • PERTEMUAN 13: AKTIVITAS AQUATIK

    Pada pertemuan ke-13 ini Mahasiswa diharapkan dapat:. 

    1. Mendemonstrasikan salah satu gaya renang (C3-Aplikasi)
    2. Mengidentifikasi dan menganalisis perbedaan empat gaya renang  (C4-Analisis) 

  • PERTEMUAN 14: PROGRAM AKTIVITAS KEBUGARAN PERSONAL

    Pada pertemuan 14 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Menerapkan prinsip-prinsip dasar program aktivitas kebugaran ke dalam program aktifitas personal (C3Aplikasi)
    2. Membuat skema program aktivitas fisik personal berdasarkan prinsip-prinsip dasar program aktivitas kebugaran (C4Analisis)


  • PERTEMUAN 15: PROGRAM AKTIVITAS KEBUGARAN PERSONAL

    Pada pertemuan ke-15 ini Mahasiswa diharapkan dapat:

    1. Mendemontrasikan aktivitas program  kebugaran personal  dalam aktivitas  sesuai dengan FITT formula (C3Aplikasi)
    2. Mampu membuat aktivitas kebugaran personal berdasarkan FITT formula  (C4-Analisis)
    3. Mampu mendesain program aktivitas kebugaran untuk mengembangkan daya tahan kardiovaskular, kekuatan, daya tahan otot, dan komposisi tubuh yang ideal  (C6-kreasi)