Topic outline

  • General

    INSTRUMENTASI DAN PENGUKURAN ELEKTRIK

    • Identitas Mata Kuliah

    Mata Kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik (ETH3F3) di Program Studi S1 Teknik Elektro Fakultas Teknik Elektro masuk pada semester 6 Kurikulum 2016 dan merupakan salah satu mata kuliah wajib diantara 49 mata kuliah wajib lainnya. Mata kuliah ini merupakan salah satu mata kuliah yang memberikan ciri khas agar mahasiswa dan lulusan memiliki kemampuan spesifik dalam bidang Sistem Elektronika, Sistem Kendali atau Teknologi Biomedis, yaitu agar mahasiswa dan lulusannya  memiliki kemampuan mengenal berbagai besaran dan satuan serta cara-cara pengukuran besaran-besaran fisis dan kimia yang dijumpai  dalam Sistem Elektronika, Sistem Kendali dan Teknologi Biomedis

    Mata Kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik merupakan salah satu mata kuliah tingkat atas di S1 Teknik Elektro. Mata kuliah ini mengajarkan konsep pengukuran besaran dengan berbagai macam sensor yang sesuai dengan besaran yang akan diukur sampai dapat menampilkan hasil pengukuran ataupun mentransmisikan hasil pengukuran sesuai dengan tujuan pengukurannya.  Tujuan pengukuran yang dimaksud misalnya untuk pemantauan (monitor), untuk proses kontrol dan untuk analisis dalam suatu penelitian. 

    • Profil dan Sejarah Mata Kuliah

    Mata kuliah  Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik   ini memberikan pengetahuan tentang besaran-besaran fisis dengan satuan-satuannya   yang ada di dunia sekitar, khususnya  yang menyangkut besran elektrik maupun besaran lain yang akan ditransdusikan menjadi besaran elektrik. Mata kuliah ini juga memberikan mahasiswa kemampuan mengukur besaran dengan alat ukur analog maupun digital,  menampilkan hasil pengukurnya dan  menganalisis kualitas hasil pengukuran.

    Mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektriktrik ada sejak tahun 2016. Tetapi dalam kurikulum kurikulum sebelumnya sejak Program Studi Teknik Elektro ada di FTE, sebenarnya sudah ada mata kuliah yang hampir mirip yang diberi nama Pengukuran Besaran Elektrik. Bahkan sejak tama kali kampus ini ada dengan nama Sekolah Tinggi Teknologi Telkom (STTTelkom) dimana saat itu baru hanya terdapat program studi S1 Teknik Telekomunikasi sudah ada Mata Kuliah Alat Ukur dan Pengukuran Besaran Elekrik. 

    • Relevansi (Urgensi) Mata Kuliah

    Matakuliah ini sangat relevan dan urgen buat mahasiswa dan lulusan Teknik Elektro karena sehari-hari mereka akan berhadapan dengan besaran besaran fisis yang bersifat elektrik atau besaran fisis lain yang dapat diubah menjadi besaran elektrik atau elektronik. Perubahan ke besaran elektrik maupun elektronik sangat penting karena instrumen instrumen yang banyak dikembangkan adalah instrumen elektik atau elektronik khususnya menjadi instrumen digital. Untuk itu mahasiswa maupun lulusan Teknik Elektro harus paham betul tentang sensor dan transduser yang digunakan dalam instumen ukur.

    • Kaitan dengan Mata Kuliah Lainnya


    • Peta Capaian Pembelajaran (CP)


    • Peta Materi (Pokok Bahasan)


    • Rencana Pembelajaran Mata Kuliah Berbasis e-Learning



    • Best Practice (Tips dan Trick)

    Tips lulus Mata Kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik:
    1.  Pahami konsep dasar
    2. Banyak membaca referensi yang berkaitan
    3. Tonton video/animasi yang menampilkan cara kerja alat pengukuran dan sensor 

    • Sertifikasi

    Belum ada sertifikasi yang terkait dengan Mata Kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik.

    • Referensi Mata Kuliah

    1. Cooper, William D. 1985. Electronic Instrumentation and Measurement Techniques. Prentice Hall: USA. 
    2. Jon S. Wilson . 2005. Sensor Technology Handbook. Elsevier Inc: USA.
    3. Hans-Petter Halvorsen. 2013. Sensors and Actuators with Arduino 
    4. Ekki Kurniawan dkk. 2014. Diktat Kuliah PBE. Telkom University: Bandung. 

    • Data Dosen




  • 1. Konsep Dasar Sistem Instrumentasi

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    ds1

    Capaian Pembelajaran

    1. Mahasiswa dapat menjelaskan definisi pengukuran dan sistem instrumentasi.

    Materi Pembelajaran

    1. Terminologi sistem instrumentasi

    2. Konsep dasar  sistem instrumentasi
    3. Fungsi Sistem instrumentasi
    4. Aplikasi dan pengembangan sistem instrumentasi

  • 2. Konsep Dasar Pengukuran

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des1a

    Capaian Pembelajaran

    1. Mahasiswa dapat menjelaskan definisi pengukuran dan sistem instrumentasi.

    Materi Pembelajaran

    1. Terminologi pengukuran
    2. Karakteristik pengukuran
    3. Metode pengukuran
    4. Jenis alat ukur
    5. Nilai Berarti

  • 3. Konsep Dasar Kesalahan Pengukuran

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des2a

    Capaian Pembelajaran

    1. Mahasiswa mampu menjelaskan besaran dan satuan elektrik dan macam-macam kesalahan pengukuran.

    Materi Pembelajaran

    1. Jenis kesalahan dalam pengukuran

    2. Jenis perhitungan kesalahan/ error

    3. Analisa statistik pengukuran berulang

    4. Penyajian hasil pengukuran berulang

    5. Cara mengantisipasi kesalahan pengukuran



  • 4. Konsep Dasar Besaran dan Satuan Elektrik

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des4

    Capaian Pembelajaran

    1. Mahasiswa mampu menjelaskan besaran dan satuan elektrik dan macam-macam kesalahan pengukuran.

    Materi Pembelajaran

    1. Besaran dalam elektrik

    2. Satuan dalam elektrik


  • 5. Pengukuran Elektrik dengan Permanent Magnet Moving Coil (PMMC)

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar

    des4 


    Capaian Pembelajaran

    1. Mahasiswa  memahami pengukuran tegangan dan arus elektrik analog

    Materi Pembelajaran

    1. Konsep PMMC

    2. Perbandingan PMMC dengan alat analog lain

  • 6. Pengukuran Arus dan Tegangan

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des6


    Capaian Pembelajaran

    1. Mahasiswa  memahami pengukuran tegangan dan arus elektrik analog

    Materi Pembelajaran

    1. Amperemeter analog

    2. Voltmeter analog

  • 7. Pengukuran Tahanan

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des7


    Capaian Pembelajaran 

    1. Mahasiswa  memahami pengukuran  tahanan dan daya elektrik

    Materi Pembelajaran

    1. Ohmmeter tipe shunt

    2. Ohmmeter tipe seri

    3. Perbedaan ohmeter terhadap alat ukur lain

  • 8. Pengukuran Daya

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des8a


    Capaian Pembelajaran 

    1. Mahasiswa  memahami pengukuran  tahanan dan daya elektrik

    Materi Pembelajaran

    1. Metode pengukuran daya secara tak langsung

    2. Metode pengukuran daya secara langsung


  • 9. Pemahaman Konsep ADC dalam Pengukuran dan Pemakaiannya

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des9


    Capaian Pembelajaran :

    1. Mahasiswa  memahami pengukuran tegangan dan arus elektrik digital

    Materi Pembelajaran :

    1. Definisi ADC

    2. Prinsip kerja ADC

    3. Jenis-jenis ADC

  • 10. Pemakaian Konsep ADC dalam Pembuatan Multimeter Digital

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des11a


    Capaian Pembelajaran :

    1. Mahasiswa  memahami pengukuran tegangan dan arus elektrik digital

    Materi Pembelajaran :

    1. Definisi multimeter digital

    2. Penggunaan konsep ADC dalam multimeter digital

    3. Cara pengoperasian multimeter digital


  • 11. Konsep Pemahaman Sensor dan Sensor Suhu

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 

    des12


    Capaian Pembelajaran :

    1. Mahasiswa mampu memahami macam-macam sensor dan transducer

    Materi Pembelajaran :

    1. Definisi sensor

    2. Klasifikasi sensor


  • 12. Sensor Mekanis

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 


    Capaian Pembelajaran :

    1. Mahasiswa mampu memahami macam-macam sensor dan transducer

    Materi Pembelajaran :

    1. Aplikasi penggunaan sensor

    2. Analisa penggunaan sensor


  • 13. Sensor Cahaya

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 


    Capaian Pembelajaran :

    1. Mahasiswa mampu mengaplikasikan dan menganalisis macam sensor dan transducer

    Materi Pembelajaran :

    1. Definisi transducer

    2. Klasifikasi transducer



  • 14. Teknologi Sensor Modern

    Selamat datang di mata kuliah Instrumentasi dan Pengukuran Elektrik

    Selamat Belajar 


    Capaian Pembelajaran :

    1. Mahasiswa mampu mengaplikasikan dan menganalisis macam sensor dan transducer

    Materi Pembelajaran :

    1. Aplikasi penggunaan transducer

    2. Analisa penggunaan transducer