Topic outline

  • General

  • Pertemuan ke 1

    Assalamu'alaikum wr. wb.

    Rekan mahasiswa yang berbahagia, pada pertemuan Minggu ke-1 ini akan membahas tentang Dasar-dasar himpunan dan jenis bilangan.

    Sehingga capaian pembelajaran minggu ini adalah Mahasiswa mampu memahami konsep dasar himpunan dan jenis bilangan.

    Untuk memudahkan rekan mahasiswa dalam memahami materi, berikut ini video pembelajaran untuk pertemuan ke-1. 

    Selamat menyaksikan dan Wassalamu'alaikum wr.wb.

    http://

  • Pertemuan ke 2

    Assalamu'alaikum wr. wb.

    Rekan mahasiswa yang berbahagia, pada pertemuan Minggu ke-2 ini akan membahas tentang Fungsi.

    Sehingga capaian pembelajaran minggu ini adalah Mahasiswa mampu menganalisis jenis-jenis fungsi dan menggunakannya dalam menyelesaikan masalah yang terkait dengan fungsi. 

    Untuk memudahkan rekan mahasiswa dalam memahami materi, berikut ini video pembelajaran untuk pertemuan ke-2. 

    Selamat menyaksikan dan Wassalamu'alaikum wr.wb.

    http://




  • Pertemuan ke 3

    Assalamu'alaikum wr. wb.

    Rekan mahasiswa yang berbahagia, pada pertemuan Minggu ke-3 ini akan membahas tentang Operasi Biner.

    Sehingga capaian pembelajaran minggu ini adalah Mahasiswa mampu memahami konsep operasi biner dan jenis-jenis operasi biner.

    Untuk memudahkan rekan mahasiswa dalam memahami materi, berikut materi pembelajaran untuk pertemuan ke-3. 

    Wassalamu'alaikum wr.wb.


  • Pertemuan ke 4

    Assalamu'alaikum wr. wb.

    Rekan mahasiswa yang berbahagia, pada pertemuan Minggu ke-4 ini akan membahas tentang Sifat dan Contoh Operasi Biner.

    Sehingga capaian pembelajaran minggu ini adalah Mahasiswa mampu memahami sifat dan contoh  operasi biner.

    Untuk memudahkan rekan mahasiswa dalam memahami materi, berikut materi pembelajaran untuk pertemuan ke-4. 

    Wassalamu'alaikum wr.wb.


  • Ujian Akhir Semester