Haloa Rekan rekan mahasiswa, pada pertemuan ke-tiga belas ini, Kita menggunakan pembelajaran berbasis proyek (PjBL).
Untuk itu silahkan saudara membentuk kelompok yang telah disusun dan disepakati saat pertemuan pertama. Projek yang akan disusun berupa alata tau media sesuai topik masing-masing kelompok.
 Adapun topik yang harus ada pilih untuk masing-masing kelompok adalah:
- Mekanika Fluida
- Mekanika Newton Dalam Gravitasi,
- Mekanika Newton Dalam Sistem Partikel
- Mekanika Newton Dalam Kesetimbangan Benda Tegar.
Untuk memonitoring pekerjaan kelompok ini, silahkan tim melengkapi isian yang terdapat dalam lembar kerja di LMS pertemuan 13.
Jika mengalami kesulitan silahkan gunakan fitur chat yang terdapat di LMS ini.
Selanjutnya silahkan saudara mengupload atau mengirim infografis. Produk infografis nya Deadline H-2 Pertemuan 15, dikirim melalui email yaspinyolanda@unpari.ac.id
Pertemuan 14. Silahkan saudara mengirim laporan 70% berupa Lembar kerja (PDF) yang telah dilengkapi, dikirim melalui email yaspinyolanda@unpari.ac.id untuk di upload fitur LMS
Pertemuan 15, masing-masing tim akan melakukan persentasi melalui moda daring dengan tim reviewer berasal dari Universitas PGRI Silampari dan Universitas Musamus Marauke.
Â
SELAMAT BEKERJA DAN BERKOLABORASI
Â