General
Selamat Datang di Kelas Siskom dan Pembelajaran Bahasa ATR. Di kelas ini Anda akan belajar bersama saya Ana Rafikayati, S.Pd., M.Pd. Selama menempuh mata kuliah ini Anda akan belajar tentang bagaimana seorang tunarungu atau peserta didik dengan hambatan intelektual berkomunikasi dan belajar berbahasa. Mengapa hal ini menjadi penting karena berbahasa merupakan hambatan utama yang dialami oleh tunarungu akibat ketidakberfungsian organ pendengaran yang dialaminya.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah: Mahasiswa mampu mempraktikkan berbagai sistem komunikasi untuk anak dengan gangguan pendengaran.
Adapun metode penilaian Mata Kuliah Siskom dan Pembelajaran Bahasa ATR adalah sebagai berikut.
Untuk lebih jelasnya terkait materi apa yang akan kita pelrajari per pertemuannya dapat Anda pelajari di kontrak perkuliahan. Kontrak perkuliahan pada Mata Kuliah Siskom dan Pembelajaran Bahasa ATR adalah sebagai berikut.
Jika kurang jelas terkait skema perkuliahan kita dapat menghubungi saya langsung melalui:
: 085733794588. : ana@unipasby.ac.id
Anda dapat mempelajari materi Mata kuliah ini melalui Buku Ajar Siskom dan Pembelajaran Bahasa ATR ini