Berdasarkan hasil percobaan tersebut, ketika kita bercermin, maka sifat dari bayangan tersebut adalah maya, memiliki tinggi yang sama dengan objek, memiliki ukuran yang sama dengan objek, tegak, terbalik, dan memiliki jarak benda yang sama dengan jarak bayangannya. Hal tersebut terjadi karena bayangan yang dilihat pengamat terbentuk di belakang cermin.
Semoga bermanfaat
Twrimakasih kiki