Forum Diskusi 7: Manajemen Sumber Daya

Manajemen Sumber Daya Manusia

Manajemen Sumber Daya Manusia

by WANDIRA NAIBAHO -
Number of replies: 0

Keberadaan manajemen sumber daya manusia sangat penting bagi suatu program dalam mengelola, mengatur,
mengurus, dan menggunakan SDM sehingga dapat berfungsi secara produktif, efektif, dan efisien untuk mencapai tujuan. Kegagalan dalam mengelola SDM dapat mengakibatkan gagal dalam mencapai sasaran dan tujuan. Manajemen sumber daya manusia MSDM, memiliki beberapa pendekatan diantaranya pendekatan strategis, manajemen, pendekatan sumber daya manusia, komoditas, pendekatan proaktif, pendekatan reaktif, dan pendekatan sistem.