Diskusi Karbohidrat

ABDUL ASSHARY RAMADHAN

ABDUL ASSHARY RAMADHAN

by ABDUL ASSHARY RAMADHAN -
Number of replies: 0

Menurut tanggapan saya pada video ilustrasi tersebut adalah bahan-bahan untuk membuat roti manis yang telah disebutkan seperti tepung terigu, ragi dan gula merupakan bahan² yang sering dijumpai pada umumnya pada pembuatan roti manis dan bahan² tersebut sudah pasti terverifikasi halal. Dan juga yang harus diperhatikan adalah alat alat yang akan di gunakan dalam pembuatan roti tersebut seperti mixer yang ada pada video ilustrasi dimana alat tersebut harus bersih dan tidak terkontaminasi dengan zat yang berbahaya dan alat² lainnya yang harus diperhatikan . Pada pembuatan roti juga harus memperhatikan bahan yang sudah disiapkan tadi sudah bisa untuk di masukkan ke oven dan apa yang akan terjadi jika roti tersebut jika sudah matang apakah rasa, tekstur nya sudah pas dan aromanya sudah sesuai dengan yang di inginkan. Pada pembuatan roti ragi sangat diperlukan dalam pembuatan roti karena ragi bisa membuat roti pada saat di oven akan mengembang adonan, Mematangkan dan mmengempukkan adonan.