Diskusi Pembelajaran 8

STRATEGI DAN INOVASI PEMBELAJARAN SEJARAH.

STRATEGI DAN INOVASI PEMBELAJARAN SEJARAH.

by IRWAN EFENDI -
Number of replies: 0
  1. Flipped clasroom bisa berperan dalam pembelajaran, karena pendidik akan memberikan sebuah tugas atau pun referensi untuk dipelajari dirumah. apabila sudah melakukan pembelajaran dirumah dan siswa akan berkumpul di suatu ruang kelas dan berdiskusi bersama teman temannya dengan didampingi oleh pendidik. nah di point ini siswa dapat mempelajari ataupun memahami materi dengan berdiskusi dan saling beryukar pendapat sehingga dapat memhami materi pembelajaran
  2. gamifikasi dalam pembelajaran dapat membuat siswa lebih tifak jenuh dalam pembelajaran. didalam beberapa kesempatan juga saya juga sering menyelipkan gamifikasi dalam suatu pembelajaran, dalam kamifikasi juga dapat mengolah pola fikir dan kreatifitas peserta didik untuk lebih bergerak dan lebih peran aktif. tak hanya itu metode ini juga sering saya pakai untuk OUTBOND atau ICE BREAKING sebelum memulai kelas.