Forum Diskusi 6: Mitigasi dan Pengawasan

Pentingnya mitigasi dan pengawasan

Pentingnya mitigasi dan pengawasan

by Khusnul Nur Rochmah -
Number of replies: 0

Mitigasi dan pengawasan berperan penting dalam terlaksananya suatu program. Tindakan mitigasi atau pencegahan yang utama yaitu dengan pengawasan secara berkala terhadap jalannya program tersebut. Pengawasan penting dilakukan untuk memastikan jalannya program sesuai dengan rencana awal, yaitu apakah program yang dilaksanakan telah sesuai dengan rencana dan sasarannya ataukah belum. Dengan dilakukan pengawasan diharapkan program dapat diimplementasikan dengan baik serta tujuannya tercapai.