Forum Diskusi 6: Mitigasi dan Pengawasan

Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by AGIS MAHARANI -
Number of replies: 30

Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan ?

In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Imanda Ayu Oktavia -
izin menanggpi, ya menurut saya sangat penting karena merupakan upaya yang dilakukan untuk mengurangi risiko bencana, baik melalui pembangunan fisik maupun penyadaran dan peningkatan kemampuan menghadapi ancaman bencana sehingga dapat memberikan dampak yang sangat besar dan mengurangi resiko kerugian
In reply to Imanda Ayu Oktavia

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Muhammad Ramadhan -
Setuju, karena berhasil atau tidaknya suatu tindakan sangat bergantung kepada hal tersebut
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by ROSYADAH HERCEGOVINA RANATI -
PM200408
Izin menanggapi. Menurut saya sangat penting karena tujuan dari mitigasi bencana adalah untuk mengurangi dampak yang ditimbulkan khususnya bagi penduduk terdampak, sebagai landasan atau pedoman untuk perencanaan pembangunan, meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam menghadapi serta mengurangi dampak/resiko bencana sehingga masyarakat dapat hidup dan bekerja dengan aman.
In reply to ROSYADAH HERCEGOVINA RANATI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Anita Nurulita -
setuju. mitigasi dn pengawasan sangat membantu untuk kelangsungan program berjalan. layaknya sebuah rumah yang perlu pagar dan atap agar terhindar dari ancaman tak terduga
In reply to Anita Nurulita

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Bagas Septa Triananda -
setuju, karena Mengurangi dampak yang ditimbulkan, khususnya bagi penduduk
Sebagai landasan (pedoman) untuk perencanaan pembangunan
Meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam menghadapi serta mengurangi dampak/resiko bencana, sehingga masyarakat dapat hidup dan bekerja dengan aman
Beberapa kegiatan mitigasi bencana
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by TITIK YIPING DEVINA DAMAYANTI -
izin menjawab, menurut saya mitigasi dan pengawasan sangat enting untuk dilakukan. Hal ini karena dengan melakukan mitigasi dan pengawasan akan meminimalisir segala bentuk kesalahan atau kegagalan dalam suatu kegiatan. Selain itu, dengan melakukan mitigasi dan pengawasan adanya kesalahan teknis saat berjalannya kegiatan akan mudah unuk diketahui dan diselesaikan dengan efisien dan tentunya efektif.
In reply to TITIK YIPING DEVINA DAMAYANTI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by SEPTIA MUHAYMINAH -
Mantap saya suka jawaban ini
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Sri Septi Dyah Pratiwi -
menurut saya mitigasi sangat sangat penting dilakukan terutama pada wilayah yang rawan dengan bencana alam karena mitigasi dan pengawasan ini dilakukan dapat mengurangi dampak resiko dari bencana alam. dengan mitigasi dan pengawasan masyarakat memiliki pengalaman serta wawasan yang lebih yang dapat mereka lakukan atau terapkan jika suatu saat terjadi bencana yang tidak terduga di daeranya.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by DEBY AMELIA PUTRI -
PM150406
Menurut saya, Mitigasi sangat penting untuk dilakukan karena dengan mitigasi dapat mengurangi risiko bencana terutama di wilayah yang rawan bencana. Pengawasan juga sangat penting dilakukan agar pelaksanaan program/kegiatan dapat berjalan sesuai dengan target dan perencanaan sehingga dapat mencapai tujuan dengan maksimal
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Hilfa Zahratul Firdausy -
Menurut saya sangat penting dikarenakan kita harus memastikan semua program yang akan kita jalankan itu dapat dipertanggungjawabkan dan dengan adanya pengawasan kita dapat melihat aktifitas apa saja yang terlaksana sesuai dengan apa yang telah direncanakan sebelumnya.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Alifia Lisda Zetty Aqmi -
menurut saya sangat penting, dengan adanya pengawasan dan mitigasi dari sini kita juga bisa menjadikan sebagai indikator evaluasi suatu kegiatan atau project. dengan pengawasan dan mitigasi juga kita bisa mempertanggungjawabkank hal-hal yang terjadi selama kegiatan atau project tsb dijalankan
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Annisa Yolanda Aulia -
Menurut saya, penting dilakukan karena dapat mengurangi risiko serta dapat mengefektifkan kegiatan yang berlangsung
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by S HAFIS KHALIS -
Iya sangat penting, agar kegiatan dan proyek berjalan dngn lancar dan terkendali
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by I Made Rinaldi Prasetya -
menurut saya mitigasi dan pengawasan penting dilakukan karena tujuan utama dari mitigasi dan pengawasan bencana adalah untuk mengurangi risiko yang tidak mungkin terjadi. Selain itu, tujuan lain dari mitigasi dan pengawasan adalah untuk mengurangi kerusakan dan kerugian ekonomi, termasuk infrastruktur, yang dapat terjadi. kemudian dapat meningkatkan kesadaran masyarakat tentang bagaimana mengelola dan mengurangi risiko bencana sehingga masyarakat dapat hidup tenang.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by MASLIKHA BELLA SAFITRI -
izin menjawab, mitigasi dan pengawasan penting dilakukan karena tindakan tersebut mempunyai fungsi sebagai untuk kita berjaga-jaga atau rencana apabila terjadi bencana atau musibah yang akan terjadi sehingga bisa ditanggulangi bersama, selain itu juga hal tersebut dilakukan supaya kita dapat bertindak secara langsung apabila terdapat bencana yang terjadi sehingga dapat ditangani secara bersama.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by HAFIDZHA AL-FAISA MANDHAPUTRI -
izin menanggapi, menurut saya mitigasi dan pengawasan sangat penting dilakukan, karena dalam pengertian mitigasi sendiri upaya yang dilakukan untuk mengurangi risiko bencana. dalam melakukan sebuah kegiatan juag perlu melakukan pengawasan, pengawasan dilakukan untuk melihat apakha kegiatan yang dilakukan sesuai dengan perencanaan dan kebiajkan atau tidak, dan adanya pengawasan dapat membantu untuk mrngantisipasi kegagalan yang belum terjadi lebih jauh
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by ZIA MUTAZZAH SHABAH -
Izin menanggapi, menurut saya mitigasi dan penawasan itu penting. Bencana dapat terjadi tanpa kita ketahui, maka dari itu perlu mengurangi risiko tersebut dengan adanya mitigasi. Sedangkan, pengawasan diperlukan dari sebelum hingga selesainya proyek. Fungsinya agar segala hal yang dijalani tidak melenceng dari seharusnya (dari yang sudah ditentukan).
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by AGUNG LAKSONO RIDWAN -
penting karena untuk mendukung keberhasilan suatu program
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Vivi Aniq Auvia Hidayani -
izin menanggapi, menjadi penting mitigasi dan pengawasan baik dalam ranah mikro sampai ranah makro. untuk mengukur resiko salah satunya dapat menggunakan diagram pareto maksud dari diagram pareto adalah diagram batang yang digunakan untuk menunjukan masalah berdasarkan berapa seringnya jumlah kejadian. Nantinya setelah berhasil memetakan masalah yang akan diteliti atau yang terjadi, dapat diambil langkah mitigasi dan pengawasan yang tepat dilakukan dan sesuai dengan lapangan.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by PUPUT SUKMA RAHMAWATI -
Menurut saya penting, karena dengan adanya mitigasi dan pengawasan untuk memantau dan meminimalisir terjadinya hal-hal buruk. Adanya mitigasi dan pengawasan akan memberikan informasi mengenai kondisi terkini yang terjadi sehingga dapat terpantau dengan baik.
In reply to PUPUT SUKMA RAHMAWATI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by RIMA AMELIA -
Betul sekali, saya sangat setuju dengan pendapat puput. Dengan adanya mitigasi dan pengawasan kita dapat lebih berhati-hati akan adanya hal-hal yang tidak diinginkan.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by MALIK AL-JABBAR -
mencoba menjawab, bahwasannya mitigasi dan pengawasan ini sangat penting dilakukan agar menekan risiko dan meminimalisir kemungkinan kemungkinan buruk yang akan terjadi.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by M. MUCHAROM SYIFA -
Penting untuk orang menengah kebawah karena diawasi pemerintah
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by RANA NABILAH MULYONOPUTRI -
Ya, mitigasi dan pengawasan penting dilakukan. Ini ditujukan agar tidak terjadi penyimpangan dalam pelaksanaan suatu proyek serta memastikan proyek tersebut terlaksana sesuai yang diharapkan dan direncanakan.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by RATI MARSELLA -
Menurut saya Mitigasi sangat penting dilakukan agar adanya kewaspadaan masyarakat dan pemerintah terkait bencana susulan yang akan terjadi
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by DEVANIA HELENA KHARISMA TRIAJI -
menurut saya sangat penting dilakukan karena mengurangi resiko yang tidak diinginkan dan membuat suatu proyek atau kegiatan tetap pada tujuan awalnya. Selain itu, dengan pengawasan dapat meningkatkan pengetahuan dan wawasan serta mengurangi resiko terjadinya bencana pada masyarakat. Pengawan sangat perlu dilakukan pada daerah yang rawan bencana, hal ini dilakukan untuk melindungi orang banyak.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by Nurma Dwi Sadini Putri -
Mitigasi dan pengawasan atas sebuah kegiatan maupun proyek kemanusiaan menjadi hal yang penting dalam sebuah rangkaian program. Konteks pengawasan menjadi hal yang penting untuk memastikan semua program bisa dipertanggungjawabkan. Pengawasan adalah sebuah proses untuk memastikan bahwa semua aktifitas yang terlaksana telah sesuai dengan apa yang telah direncanakan sebelumnya.
In reply to AGIS MAHARANI

Re: Apakah mitigasi dan pengawasan penting untuk dilakukan?

by MUH FERNANDA -
Ya sangat penting karena mitigasi dan pengawasan dan memanimalisir permasalahan sosial baik dari segi keselamatan dan kesejahteraan sosial