Forum Diskusi 2: Komunikasi

Cara Mengatasi Hambatan Komunikasi

Cara Mengatasi Hambatan Komunikasi

by MUHAMMAD LUTHFI AIDILHAQ -
Number of replies: 0

Muhammad Luthfi Aidilhaq

PM100502

 

Kawan bicara, berikut adalah cara mengatasi hambatan komunikasi menurut Bovee dan Thill, 2002, 22, sebagai berikut;

 

1). Memelihara iklim komunikasi agar senantiasa terbuka

 

2). Bertekad untuk memegang teguh etika dalam berkomunikasi dan menjalannya dengan baik

 

3). Memahami akan adanya kesulitan komunikasi antar budaya

 

4). Menggunakan pendekatan komunikasi yang berpusat pada penerima pesan.

 

5). Menggunakan tekonogi yang ada secara bijaksana dan bertanggung jawab agar dapat memperoleh dan membagi informasi dengan baik dan efektif.

 

6). Menciptakan serta memproses pesan secara efektif dan juga efisien. Hal ini bisa dilakukan dengan beberapa cara yakni : memahami penerima pesan, menyesuaikan pesan dengan si penerima, mengurangi jumlah pesan, memilih salurah atau media secara tepat, meningkatkan keterampilan berkomunikasi.