Forum Diskusi 4: Kewirausahaan Sosial

Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menumbuhkan Kewirausahaan Sosial

Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menumbuhkan Kewirausahaan Sosial

by PITRA ADE RINALDI -
Number of replies: 6

Dalam hal pemberdayaan, tentu tiap-tiap dari daerah kita memiliki potensi untuk di kembangkan, baik dari aspek pertania, perkebunan, atau sumber daya manusia Tiap-tiap potensi ini tentu dapat kita kembangkan pelenjadi sebuah peluang usaha bagi kemajuan ekonomi suatu daerah. Salah satu aspek yang harus difokuskan disini adalah mengenai sistem yang berlangsung, bagaiman sistem kewirausahaan ataupun program yang nantinya kita jalankan dapat menyentuh seluruh pihak masyarakat yang terkait, mulai dari prosduse, konsumen, ataupun distributor. Maka selayaknya, pemberdayan ini harus dioptimalisasikan sebaik mungkin guna mencapai hasil yang maksimal.

In reply to PITRA ADE RINALDI

Re: Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menumbuhkan Kewirausahaan Sosial

by NAUFAL FARIZ HANDOYO -
saya sangat sepakat
In reply to NAUFAL FARIZ HANDOYO

Re: Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menumbuhkan Kewirausahaan Sosial

by AZIIZ GEMILANG RAMADHAN -
Yap benar sekali, ketika kita ingin menumbuhkan socialprenuer dalam masyarakat tentunya kita harus melakukan pemberdayaan terlebih dahulu
In reply to PITRA ADE RINALDI

Re: Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menumbuhkan Kewirausahaan Sosial

by MUHAMMAD HENDRI FATONI -
Dalam hal pemberdayaan manusia juga kita harus mempunyai suatu ide atau konse untuk mengembangkan masyarakat tersebut, seperti contoh dalam hal program modal kewirausahaan
In reply to MUHAMMAD HENDRI FATONI

Re: Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menumbuhkan Kewirausahaan Sosial

by MUHAMMAD AKBAR -
Sebaiknya dalam hal pemberdayaan masyarakat, tentu kita tidak bisa menentukan seperti apa yang harus dilakukan. Tetapi kita perlu melihat dan mendengar dari sudut pandang masyarakat itu sendiri. Dari suara-suara itulah yang kemudian kita kembangkan untuk kita berdayakan sebagai nilai jual agar meningkatkan pendapatan masyarakat itu sendiri.
In reply to PITRA ADE RINALDI

Re: Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menumbuhkan Kewirausahaan Sosial

by Inggit Kartika Hapsari -
Iya setuju sekali. Di era digitalisasi saat ini peluang terbukanya pasar semakin luas dan pemberdayaan kewirausahaan sosial dapat dimulai dari hal-hal kecil seperti pelatihan keterampilan dan lainnya sehingga nantinya mempersiapkan para wirausaha sosial untuk bersaing di era pasar digital.
In reply to PITRA ADE RINALDI

Re: Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menumbuhkan Kewirausahaan Sosial

by DELLA ALIFIA PRATIWI -
Pemberdayaan masyarakat tidak lepas dengan kearifan atau potensi lokal yang ada di masyarakat. Hal ini karena tujuan utama pemberdayaan adalah untuk memandirikan masyarakat dengan memanfaatkan potensi lokal tersebut sebagai modal yang bisa digunakan. Salah satunya adalah dengan menciptakan kewirausahaan sosial yang berbasis kearifan lokal.