Forum Diskusi 9: Pengembangan Diri

Pengembangan Diri

Pengembangan Diri

by DIDIK RAHMADI -
Number of replies: 3

keluar dari zona nyaman

Hambatan-hambatan dalam proses pengembangan diri salah satunya biasanya adalah : Gk Percaya diri

Sehingga kita sendiri juga gak bisa tau potensi diri sendiri

Solusinya adalah : Cari teman baru dengan melakukan perjalanan atau melakukan hobi, traveling sendiri, ketemu teman-teman kuliah, dan mulai membuka diri dengan orang-orang sekitar

In reply to DIDIK RAHMADI

Re: Pengembangan Diri

by Audrey Yuza Azzahra -
pengembangan diri adalah proses untuk membentuk bakat, potensi, perilaku, dan juga kepribadian untuk meningkatkan kapasitas dan kemampuan diri.
In reply to DIDIK RAHMADI

Re: Pengembangan Diri

by TIFANI TIFANI -
Pengembangan diri merupakan aktivitas yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran diri (self-awareness), mengembangkan bakat dan potensi, serta meningkatkan kualitas hidup. Maslow (1962) menyampaikan bahwa sepanjang manusia hidup akan selalu ada kebutuhan untuk aktualisasi diri yang menimbulkan dorongan untuk mengembangkan dan menumbuhkan diri. Melalui pengembangan diri, manusia mencoba menemukan jati diri dan makna hidup. Oleh karena manusia yang berbeda-beda, maka setiap orang memiliki caranya masing-masing untuk mengembangkan diri.