Pengembangan diri adalah segala kegiatan atau aktivitas yang berhubungan dengan identitas diri, serta pengembangan bakat dan potensi seseorang.
Adapun kegiatan serta tujuan pengembangan diri mencakup meningkatkan kesadaran dan pengetahuan diri serta mempelajari atau meningkatkan keterampilan.