Case study-Image Enhancement kelas AA

The cat Images

The cat Images

by IRMA AMELIA DEWI -
Number of replies: 19
Case-based Study

Fred sangat menyukai kucing, dia memiliki banyak sekali kucing dirumahnya. Pada suatu hari dia mengambil gambar foto kucing-kucing kesayangannya Mochi dan Michi. Akan tetapi, dia cukup kaget karena hasil dari foto jepretannya seperti ini

cat

    Foto Michi       

cat2

 Foto Mochi

Fred bermaksud pergi ke tempat temannya,John, yang dapat memperbaiki foto, John ingin memastika dan menanyakan kira-kira apa saja masalah secara visual dari foto kucing Fred ini. 

Fred akhirnya mengamati kembali masalah image yang muncul pada masing-masing foto kucing kesayangannya, Foto Michi dan Foto Mochi karena ternyata permasalahannya berbeda satu sama lain.

Akhirnya Fred dapat berhasil mengamati dan menginformasikan kepada John masalah yang terjadi pada foto kucingnya tersebut. 

John kemudian mengidentifikasi kira-kira cara apa saja teknik pengolahan citra yang dapat diterapkan untuk memperbaiki foto kucing kesayangannya.

--------------------------------------------------------------------------------selesai---------------------------------------------------------------------------------------------

Group Activity --

Kita akan membagi ke dalam 4 kelompok yang berperan sebagai Fred-Michi, Fred-Mochi dan satunya kelompok yang berperan sebagai John-Michi, John-Mochi. Masing-masing kelompok terdiri dari 2-3 orang mahasiswa. 

Kelompok Fred berdiskusi mengenai masalah pada citra Michi/Mochi, dan Kelompok John akan memberikan solusi operasi pengolahan citra berdasarkan masalah yang disampaikan oleh Fred.

Tuliskan: 
nama kelompok dan NRP, role play, jawabannya

In reply to IRMA AMELIA DEWI

Re: The cat Images

by Chandra Kusuma Johan -
Kelompok Chandra ( FI )
 
-992023042 Chandra Kusuma Johan
-992023003 Tiur Rosa Derawati Butar Butar
-992023002 Alma Rondeng
-152021018 Fadhilah Nurrahmayanti

Om john, tolong dong, saya mengambil foto michi, namun hasilnya tidak sesuai dengan ekspetasi saya nih.
Permasalahan di foto michi terdapat noise dan brightness nya terlalu rendah. tolong di benerin dong om john.
In reply to Chandra Kusuma Johan

Re: The cat Images

by DAFFA ARHAMA SIDQI -
Kelompok Herdi (JI/John-Michi)
152021006 Muhammad Rizki Herdian
152021013 Daffa Arhama Sidqi
152021035 Arib Arkaan Fadhlullah
152021231 Martin Halawa

kepada adik fred, jadi... disini dilihat-lihat foto yang kamu tangkap bersama michi, setelah saya lihat-lihat. fotonya ada beberapa solusi yang sekiranya dapat memperbaiki gambar yang diambil oleh adik fred yaitu:

- Gaussian filter, ini ditujukan untuk memperhalus/menghilangkan noise
- High Pass filter (Image Sharpening), ini ditujukan untuk mempertajam hasil gambar setelah pemrosesan gaussian filter. Karena, kalau memakai low pass filter. Citra bisa menjadi smooth(menjadi sangat halus)

Image brightnessnya juga kamu naikin ya adik Fred. Guna untuk meningkatkan pencahayaan pada gambar, untuk kontras juga diturunkan sedikit yaa.. karena jika brightness tinggi, dan menggunakan kontras maka gambar akan menjadi sangat cerahdan tidak dapat dilihat dengan jelas, jadi kontras juga harus diturunkan. begituu adik fred... semoga dimengerti & hari mu menyenangkan🙏🏻
In reply to IRMA AMELIA DEWI

Re: The cat Images

by LUTHFY FAHLEVI AMARULLAH -
- Rangga (FI)
gambar michi memiliki kekurangan diantaranya gambar telihat penuh dengan noise dan terlihat gelap
In reply to LUTHFY FAHLEVI AMARULLAH

Re: The cat Images

by RENDI SEPTIA RAHMAN -
Kelompok Rendi (JI)
992023098 Rendi Septia Rahman
992023087 Agus Saefullah
992023089 Dikna Dwi Suci
992023092 Enad Nadiroh
992023094 Fadhil Arrijal

Solusi :
untuk kasus foto tersebut dapat melakukan proses penghalusan citra, pengaburan, menghilangkan detail, menghilangkan noise dengan melakukan beberapa teknik seperti Mean Filter/box filter, gaussian filter, low pass filter. untuk meningkatkan kontras foto agar lebih terlihat terang dapat menggunakan peningkatan kecerahan dan kontras, banyak aplikasi pc seperti adobe photoshop, bisa juga menggunakan teknik histogram equalization dapat digunakan untuk meningkatkan kontras secara otomatis dengan meletakan distrubusi intensitas pixel dalam citra.
In reply to IRMA AMELIA DEWI

Re: The cat Images

by MUHAMAD TAOPIK HIDAYATTULLOH -
kelompok akram (FRED MOCI)
152021007 muhamad taopik H
152021010 muhamad iksan 
152021017 muhamad aziz
152021025 muhamad akram
Keluhan :
*mengalami bluring pada citra
*brightness terlalu terang
*contras terlalu tajam
*
In reply to MUHAMAD TAOPIK HIDAYATTULLOH

Re: The cat Images

by MUHAMMAD ILYAS AL-FADHLIH -
Kelompok Adrico - John Mochi

152021024 - Muhammad Ilyas
152021026 - Adrico Alexander
152021029 - Raden Nuralif
152021031 - Ajri Inda Roby
152021034 - Gery Akbar

Solusi :
Gambar difoto dalam ruangan yang memiliki kecerahan yang berlebihan sehingga gambar terlihat terlalu kontras lalu posisi saat mengambil foto terdapat sedikit pergerakan sehingga gambar menjadi blur, solusi untuk foto ini :
1. High Pass Filter untuk menajamkan gambar agar bentuk kucing lebih terlihat.
2. Kontras strecthing untuk mengurangi pencahayaan.
In reply to IRMA AMELIA DEWI

Re: The cat Images

by FARHAN FAUZAN -
Kelompok Farhan Fauzan 992023095 : Fred - Michi
Anggota :
- Euis Siti Zueriyah - 992023093
- Yuda Wahfiudin - 992023101
- Kemal Farabi Habidillah - 992023096
- Aldi M Ramadhan - 992023088
 

masalah gambar :
- Gambar terlihat noice
- Gambar cukup gelap
In reply to FARHAN FAUZAN

Re: The cat Images

by RAMZI SYUHADA -
Kelompok Ramzi

-152021080 Ramzisyuhada
-152021036 Ariq bagus sugiharto
-152021078 Muhamaad fadlansyah zikri
-152021168 Muhammad Arkan Adli
-152021229 Keindra bagas maulana

Selamat siang
Terimakasih atas permasalahan yang telah anda berikan
kami akan menjawab sebisa mungkin

- Noise = dapat di minimalisir dengan menggunakan kernel lowpass filter contoh nya : Gaussian filter, Setelah gambar menjadi blur akibat gaussian filter menggunakan high pass filter agar gambar lebih tajam.
- Gelap = Dapat di perbaiki dengan meningkatkan intesitas cahaya pada gambar dengan cara meningkatkan nilai pada tiap pikselnya secara seragam

Sebelumnya mohon maaf apabila jawabannya kurang memuaskan, kami menerima feedback dalam bentuk apapun. Terima kasih atas perhatiannya

Salam Hormat



Kelompok John Michi
In reply to IRMA AMELIA DEWI

Re: The cat Images

by ANDI RISNAWATI -
kelompok Andi fredmichi
1. Andi Risnawati (992023010)
2. Windi Iswahyuni H.P (992023001)
3. M. Fajar Marman Adiningrat (992023035)
4. Sultan Hasibuan (992023055)

Permasalahan:
Kurangnya pencahayaan pada gambar michi ini sangat mempengaruhi kualitasnya, mengakibatkan rendahnya visibilitas pada subjek utama sehingga sulit untuk mengidentifikasi atau mengevaluasi detail-detail yang seharusnya tampak dengan jelas, dan pada gambar michi ini, terdapat banyak titik-titik kecil yang tidak diinginkan atau piksel-piksel yang mengganggu kualitas keseluruhan. Noise yang berlebihan ini membuat detail-detail halus sulit terlihat dengan jelas, mengurangi ketajaman gambar, dan dapat mengganggu pengalaman visual pengamat ketika mencoba memahami atau menikmati konten visual yang seharusnya tampak lebih bersih dan tajam.
In reply to ANDI RISNAWATI

Re: The cat Images

by NADYA KHAIRUNISA LUBIS -
Kelompok Nadya (JOHN MICHI)
1. 992023027 Nadya Khairunisa Lubis
2. 992023048 Ni Nyoman Meryanti
3. 992023024 Nofebri Klara Siagian
4. 992023033 Cindy Angeline

solusi: berdasarkan analisis yang kami lihat pada foto michi kami melihat bahwa foto michi terdapat titik-titik kecil yang tidak diinginkan dan solusi untuk fred michi adalah menggunakan metode Low pass filter yaitu gaussian filter untuk mengurangi noise, menghaluskan citra, dan mempertajam warna pada citra serta menambahkan spesial efek pada foto michi.
In reply to IRMA AMELIA DEWI

Re: The cat Images

by MUHAMMAD SYAHRUL ADAM SYAHPUTRA -
Kelompok Syahrul Adam - 992023086 (FRED MOCI)
Ilham Hermansyah - 9920230845
Gazi Aditia - 992023084
Sahrul Riswanto - 992023083
Irsan khomis - 992023082
Problem :
- Blur (Kurang Tajam/Terlalu Halus)
- Contrast (Brightness, Saturasi terlalu tinggi)
In reply to MUHAMMAD SYAHRUL ADAM SYAHPUTRA

Re: The cat Images

by ILHAM NURKHOLIQ -
kelompok ilham
john mochi
152020128- ilham nurkholiq
152021019-lazuardi akbar
152021178-bramantio
152021012-agung ismail

1.PROBLEM KURANG TAJAM
gini yah dekk untuk foto yang kurang tajam pada foto ini solusinya membutuhkan kecerahan yang lebih stabil, maka solusi untuk memperbaiki citra gambar tersebut yaitu dengan high pass filter (image sharpening) agar foto menjadi lebih tajam,

2.PROBLEM KEDUA KONTRAS ATAU SATURATION TERLALU TINGGI
nahh gini yah kalo untuk yang permasalahan ini solusinya Penyesuaian dengan Filter Low-pass: Menggunakan filter low-pass seperti filter Gaussian atau filter rata-rata dalam pengolahan citra dapat membantu mengurangi kecerahan dengan menghaluskan gambar. Ini mungkin membantu jika gambar terlalu cerah karena cahaya berlebih.
In reply to IRMA AMELIA DEWI

Re: The cat Images

by SYARIAH SYARIAH -
Kelompok Egy (Fred Mochi)
Egy Firmansyah (992023090)
Ellyn Pramesti Azlina (992023091)
Riri Eriska (992023099)
Syariah (992023100)
Natasya Aulianti (992023097)


Masalah :
- Cver smoothing/blurring
- Kontras Tinggi
- Tingkat kecerahan terlalu tinggi
In reply to SYARIAH SYARIAH

Re: The cat Images

by DHEVAN FASYA REVANGGA -
Kelompok FIRHAN ( JohnMochi )
- 152021004 Firhan Alifnasyah
- 152021008 Danang Garnadi
- 152021011 Adam Arif Dosi Payong Dosi Naen
- 152021021 Taufiqur Rahman
- 152021030 Dhevan Fasya Revangga

pertanyaan
- Gambar Mochi ternyata punya kekurangan antara lain: Over smoothing/Blurring, terlalu kontras dengan backgroud, dan
brightnessnya terlalu tinggi, apa ada solusi untuk memperbaikinya?

Solusi kami :
- Menggunakan Metode Filter Sharpening
- Menggunakan contrast streching atau Metode Low- Pass Filter median
- Menggunakan Metode Gaussian Filter
In reply to IRMA AMELIA DEWI

Re: The cat Images

by MUHAMMAD BINTANG FIRDAUS WILDAN -
Kelompok Bintang

-152021162 Muhammad Bintang Firdaus W (John)

Solusi :
Untuk memperbaiki foto Michi yang memiliki masalah noise dan kecerahan rendah, kami merekomendasikan beberapa langkah yang dapat diambil. Pertama, Anda dapat menggunakan Gaussian filter untuk menghilangkan noise dan memperhalus gambar. Setelah itu, gunakan High Pass filter (Image Sharpening) untuk mempertajam gambar tanpa membuatnya terlalu halus. Penting untuk meningkatkan kecerahan gambar, tetapi juga menurunkan kontras sedikit agar gambar terlihat lebih terang tanpa menjadi terlalu cerah atau kabur. Selain itu, Anda dapat mempertimbangkan penggunaan teknik seperti Mean Filter/box filter, Gaussian filter, dan low pass filter untuk menghilangkan noise dan menghaluskan gambar. Untuk meningkatkan kontras, gunakan peningkatan kecerahan dan kontras, dan eksperimen dengan teknik histogram equalization untuk meningkatkan kontras secara otomatis dengan menyeimbangkan distribusi intensitas pixel dalam citra. Semoga saran ini membantu Anda dalam memperbaiki foto Michi dengan hasil yang lebih baik.