D. Capaian Pembelajaran

Target capaian pembelajaran secara spesifik sebagai berikut :

  1. Mampu menjelaskan konsep dan komponen  pemodelan basis data.
  2. Mampu memberikan notasi dan simbol atribut, kunci atribut dan relasinya.
  3. Mampu membuat contoh simulasi data -data berelasi yang merepresentasikan model.
  4. Mampu menjelaskan tahapan pembuatan rancangan Diagram ER.
  5. Mampu menerapkan Diagram ER dalam bentuk Conceptual Data Model (CDM) dan Physical Data Model (PDM) dengan perangkat lunak pemodelan.
  6. Mampu menjelaskan aturan-aturan pemetaan Diagram ERD/CDM ke bentuk PDM.
  7. Mampu mengetahui perbedaan bentuk model CDM dan PDM.
  8. Mampu mensimulasikan data-data berelasi dalam bentuk PDM.
  9. Mampu menjelaskan tahapan normalisasi data dalam 1 Normal Form, 2 Normal Form, 3 Normal Form, Boyce Code Normal Form, 4 Normal Form, 5 Normal Form.
  10. Mampu mengetahui perbedaan setiap bentuk Normal Form melalui simulasi data


Last modified: Friday, 15 March 2019, 4:18 PM