Rule of Third
Rule Of Third
Rule of Third atau aturan sepertiga adalah cara mendesain bidang dengan membagi bidang menjadi 3 baik secara horisontal maupun vertikal.
Gambar 49 Rule of Third
Obyek utama pada bidang diletakkan di salah satu garis pembagi tersebut atau pada posisi sepertiga layar. Sedangkan Poin Of Interest (POI) utama diletakkan tepat pada perpotongan garis-garis imajiner tersebut.
Gambar 50 Contoh Penerapan Rule Of Third
Last modified: Sunday, 17 March 2019, 11:09 PM