Deskripsi Topik Perkuliahan
Dalam sesi 10 ini akan dipelajari materi mengenai String. Tipe data string merupakan salah satu jenis yang ada dalam bahasa pemrograman. Dalam bahasa pemrograman, string dapat didefinisikan sebagai kumpulan karakter yang membentuk urutan tertentu. Karakter dalam string bisa berupa huruf, angka, simbol, dan spasi. Dalam hampir semua bahasa pemrograman, string diapit oleh tanda kutip (tanda kutip tunggal atau ganda) untuk menandai awal dan akhir string.
Last modified: Tuesday, 3 October 2023, 5:13 PM