Animasi untuk menjelaskan operasi filter pada citra

Animasi ini menjelaskan filter 2 dimensi yang diterapkan pada citra digital.

Capaian Pembelajaran pada animasi ini adalah :

Memahami Operasi Dasar Citra Digital dalam level Lokal :
  • Ketetanggaan Pixel
  • Filter Rerata
  • Konvolusi
  • LPF/Filter Lolos Rendah
  • HPF/Filter Lolos Tinggi

Klik dua kali pada animasi diatas untuk tampilan full screen.