Video pembelajaran 9.5 Deret Berganti Tanda Part 1
9.5 Deret Berganti Tanda Part 1 adalah video pembelajaran pertama yang harus ditonton mahasiswa agar memahami CPMK bagian 12. Video Deret Berganti Tanda Part 1 berdurasi 33 menit 10 detik membahas tentang (i) tujuan pempelajaran, (ii) definisi deret berganti tanda, (iii) materi tentang tipe teorema deret berganti tanda (uji deret berganti tanda, uji kekonvergenan mutlak, dan uji rasio mutlak), dan (iv) contoh soal dari deret berganti tanda. Jumlah contoh soal yang dijelaskan ada 1, yaitu contoh soal yang penyelesaiannya menggunakan uji deret berganti tanda.
Selamat menonton video pembelajaran 9.5 Deret Berganti Tanda Part 1. Semoga anda dapat memahami dengan baik. Jangan lupa berdoa agar diberikan kemudahan oleh Tuhan Yang Maha Esa. Never Give Up ….