Topic outline

  • Technopreneurship


    Selamat Datang
    Mahasiswa Universitas Sains dan Teknologi Komputer & STIE Studi Ekonomi Modern

    Pada Program Pembelajaran Daring Kolaboratif Tahun 2024 yang Diselenggarakan oleh Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan Riset dan Teknologi kerjasama antara prodi S1 manajemen Universitas Sains dan Teknologi Komputer dengan prodi s1 Manajemen STIE Studi Ekonomi Modern

    Mata kuliah Technopreneurship dikembangkan oleh 2 dosen pengampu yaitu
    Bp Eko Siswanto, S.Kom., M.Kom (S1 Manajemen Universitas Sains dan Teknologi Komputer) dan Ibu Heni Susilowati M.M (S1 Manajemen STIE Studi Ekonomi Modern)


    TECHNOPRENEURSHIP

    Mata Kuliah Technopreneurship  memberikan pemahaman dan kemampuan kepada mahasiswa agar memiliki etos kerja dan skill yang mampu mengidentifikasi, dan mengevaluasi peluang usaha berbasis teknologi sesuai dengan bidang keahlian mahasiswa, serta mengembangkan peluang usaha tersebut secara terintegrasi menjadi bisnis online. Pada akhirnya mahasiswa diharapkan mampu  menggunakan tools pemasaran  dengan aplikasi canva untuk mempromosikan produk.

    Materi belajar terdiri dari:

    1. Kontrak Perkuliahan & Mengenal Technopreneurship
      Hakekat Technopreneurship
      Technopreneurship Di Era Digital
      Kiat Sukses Technoprenuer
      Entrepreneurial/Digital Preneur Mindset
      Peluang Dan Menciptakan Ide Bisnis
      Mendirikan Usaha
      Menilai Kebutuhan Usaha
      Ujian tengah Semester
      Pembiayaan Usaha
      Pengembangan Produk
      Mengembangkan Lifeskill
      Pemasaran Online
      Bisnis Online
      Mendesain Produk Dengan Tools Pemasaran
      Ujian Akhir Semester

    Pembelajaran daring memberikan keuntungan besar dengan mengintegrasikan pengetahuan tentang artificial intelligence (AI) dan teknologi terbaru. AI, dengan kemampuannya dalam menganalisis data besar dan memberikan insight mendalam, dapat memperdalam pemahaman mahasiswa mengenai cara sistem informasi digunakan untuk pengambilan keputusan yang lebih efektif dalam organisasi. Sebagai contoh, AI dapat digunakan untuk mengembangkan sistem rekomendasi, otomatisasi proses bisnis, dan analisis prediktif, yang semuanya relevan dengan manajemen informasi. Dengan memanfaatkan teknologi ini, mahasiswa dapat mengasah keterampilan praktis yang penting untuk mengelola dan memanfaatkan sistem informasi dengan efisien, serta menerapkan Technopreneurship dalam konteks dunia nyata yang terus berubah. Pembelajaran daring yang memanfaatkan AI dan teknologi terbaru tidak hanya memperluas pemahaman teoritis tetapi juga mempersiapkan mahasiswa untuk menghadapi tantangan teknologi di lingkungan kerja masa depan.

    Demikian paparan singkat mengenai mata kuliah sistem informasi manajemen
    Semoga membawa kemajuan bagi mahasiswa semuanya
    Terima kasih


      Unduh RPS
    • Pertemuan 1 - Kontrak Kuliah dan Pengantar Technopreneurship


      Capaian pembelajaran di pertemuan ke 1 ini adalah Mahasiswa mampu menjelaskan Technopreneurship, landasannya dan bagaimana menjadi technopreneur
      Sumber belajar yang bisa dipelajari yaitu
      1. Definisi Technopreneurship
      2. Landasan Technopreneurship
      3. Bagaimana menjadi Technopreneurship
    • Pertemuan 2 - Hakekat Technopreneurship


      Capaian pembelajaran di pertemuan ke 2 ini adalah Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan hakekat technoprenurship di masyarakat
      Sumber belajar yang bisa dipelajari yaitu
      1. Perbedaan kewirausahaan dan Technopreneurship
      2. Kepribadian Technopreneurship
      3. Karakter pembentuk Technopreneurship
    • Pertemuan 3 - Perkembangan Technopreneurship di Era Digital


      Capaian pembelajaran di pertemuan ke 3 ini adalah Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan tujuan dan manfaat techopreneurship, dampak technopreneurship di era digital dan program kebijakan technopreneurship
      Sumber belajar yang bisa dipelajari yaitu
      1. Tujuan dan manfaat Technopreneurship
      2. Dampak Technopreneurship di era digital
      3. Program kebijakan Technopreneurship
    • Pertemuan 4 - Kiat Sukses Menjadi Technopreneurship


      Capaian pembelajaran di pertemuan ke 4 ini adalah Mahasiswa mampu menjelaskan kiat sukses menjadi technopreneur
      Sumber belajar yang bisa dipelajari yaitu
      1. Prinsip sukses menjadi seorang Technopreneur
      2. Langkah menjadi Technopreneur
      3. Strategi sukses menjadi entrepreneur
    • Pertemuan 5 - Entrepreneurial Mindset


      Capaian pembelajaran di pertemuan ke 5 ini adalah Mahasiswa mampu menjelaskan entrepreneurial mindset
      Sumber belajar yang bisa dipelajari yaitu
      1. Pengertian Entrepreneurial mindset
      2. Jenis mindset
      3. Karakteristik Entrepreneurial mindset
      4. Kecerdasan finansial
    • Pertemuan 6 - Peluang dan Ide Bisnis


      Capaian pembelajaran di pertemuan ke 6 ini adalah Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan peluang dan ide bisnis
      Sumber belajar yang bisa dipelajari yaitu
      1. Identifikasi ide bisnisa
      2. Alasan memulai bisnis
      3. Peluang bisnis
    • Pertemuan 7 - Mendirikan Usaha


      Capaian pembelajaran di pertemuan ke 7 ini adalah Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan bagaimana cara mendirikan kelayakan usaha
      Sumber belajar yang bisa dipelajari yaitu
      1. Cara memulai usaha
      2. Faktor yang menentukan bidang usaha yang akan digeluti
      3. Dokumen yang diperlukan untuk mendirikan usaha
      4. Penyebab gagal usaha
      5. Kelayakan usaha