Ujian Tengah Semester (UTS)

Ujian Tengah Semester ini digunakan untuk melakukan evaluasi terhadap pemahaman kalian selama 7 pertemuan, sehingga materi yang harus dipelajari sebelum pelaksanaan UTS ini merupakan materi mulai dari pertemuan 1 sampai pertemuan 7.

UTS Dilaksanakan mulai pukul 12.10 - 13.50 WIB.

UTS ini berisi 20 soal dalam bentuk pilihan ganda.

Rubrik Penilaian

Indikator

SKOR

Jawaban benar

1

Jawaban salah

0