General
Dosen Pengampu Matakuliah
Kuliah Evolusi ini diampu oleh Dra. Winarsih, M.Kes, Muji Sri Prastiwi, S.Pd., M.Pd., dan Dwi Anggorowati, S.Pd., M.Si. |
Evolusi |
Selamat datang di kuliah daring Evolusi Kuliah ini mempelajari fenomena evolusi yang terjadi di alam dengan berbagai konflik teori yang melikupinya, proses rekonstruksi pada palentologi, Evolusi manusia dengan berbagai teori yang menerangkannya, Evolusi dalam skala waktu geologis dan asal-usul makhluk hidup dengan berbagai teori yang menerangkannya, teori evolusi Lamarck dan Darwin, bukti-bukti baik langsung maupun tidak langsung yang menunjukkan fenomena evolusi di alam, serta mekanisme evolusi untuk memahami fenomena yang ada di alam Capaian pembelajaran
|
- Selamat menempuh kuliah Evolusi, Anda akan mendampatkan pengalaman belajar evolusi yang berbeda dengan mata kuliah yang lain. Anda akan berdiskusi, praktikum secara virtual untuk menguji teori evolusi dan anda akan dinilai menggunakan portofolio elektronik untuk mengetahui literasi ilmiah teori evolusi. Jika Anda mendapat kesulitan seputar Mata kuliah Evolution, Anda bisa langsung Chat bersama Mr. & Mrs. Evolution!