Diskusi Heuristik

Arisna Mey Hermawanti

Arisna Mey Hermawanti

by ARISNA MEY HERMAWANTI -
Number of replies: 1

Heuristik dapat diartikan sebagai seni atau suatu ilmu pengetahuan yang memiliki hubungan dengan sebuah penemuan baru atau sebuah solusi yang dapat memecahkan suatu masalah. Heuristik menurut Carrad merupakan sebuah langkah awal yang digunakan untuk mendapatkan sumber atau asal, materi serta data yang memiliki kaitan dengan sejarah yang dapat digunakan dalam kegiatan yang akan atau tengah dilakukan.

Keterampilan heuristik dapat membantu seseorang untuk menemukan data penting mengenai sejarah yang dinilai relevan dengan topik penelitian. Ketika mempelajari sejarah, peneliti membutuhkan bukti yang kuat untuk dapat menarik suatu kesimpulan.

87 words