Weekly outline

  • General

  • Kuliah 1: Pengantar Analisis Deret Waktu

    Setelah mengikuti materi ini Anda diharapkan mampu menjelaskan konsep deret waktu, contoh-contoh deret waktu, jenis-jenis deret waktu, tujuan analisis deret waktu dan klasifikasi deret waktu dan mendemonstrasikan dengan perangkat lunak R (C2, P2, A2).

    Materi pokok bahasan pengantar analisis deret waktu meliputi konsep deret waktu, contoh-contoh deret waktu, jenis-jenis deret waktu, tujuan analisis deret waktu, dan klasifikasi deret waktu.

    Materi perkuliahan ini akan menggunakan R untuk analisis data. Video berikut berisi tutorial dasar penggunaan R


  • Kuliah 2: Elemen Eksplorasi Data Deret Waktu

    Setelah mengikuti materi ini Anda diharapkan mampu menggunakan perangkat lunak (software) R untuk mengeksplorasi data deret waktu melalui plot, transformasi, dekomposisi, dan karakteristik data deret waktu dan mendemonstrasikan dengan perangkat lunak R (C3, P2, A2)

    Pokok bahasan materi ini meliputi: plot data deret waktu; transformasi data; studi latar belakang data deret waktu; dekomposisi klasik (tren, musiman, siklus, fluktuasi tak beraturan); karakteristik data deret waktu.

    Video berikut memperlihatkan bagaimana melakukan eksplorasi data deret waktu menggunakan R. 

  • Kuliah 3: Pengantar Proses Stasioner

    Setelah mengikuti materi ini Anda diharapkan mampu membandingkan proses stasioner sebagai bagian dari proses linear dan mendemonstrasikan dengan perangkat lunak R (C4, P2, A2)

    Pokok bahasan pada materi ini meliputi: konsep proses stokastik, konsep proses stasioner (stasioner kuat dan stasioner lemah); fungsi autokovarians dan autokorelasi sampel.

    Salah satu bagian penting dalam mempelajari analisis deret waktu adalah melakukan simulasi. Video berikut memberikan tutorial bagaimana melakukan simulasi proses stasioner.

  • Kuliah 4: Model-model Deret Waktu Stasioner

    Setelah mengikuti materi ini Anda diharpkan mampu membandingkan proses stasioner sebagai bagian dari proses linear dan mendemonstrasikan dengan perangkat lunak R (C4, P2, A2).


    Pokok bahasan meliputi: proses rerata bergerak (moving average), proses autoregresif (autoregressive) dan proses rerata bergerak autoregresif (autoregress-ive moving average).

    Lihat kembali video pada kuliah 3 untuk melakukan simulasi proses stasioner.

  • Kuliah 5: Model-model Deret Waktu Nonstasioner

    Setelah mengikuti materi ini Anda diharapkan mampu memisahkan antara proses stasioner ARMA dan proses nonstasioner ARIMA dan mendemonstrasikan dengan perangkat lunak R (C4, P2, A2)

    Pokok bahasan materi ini meliputi: fungsi autokovarians model ARIMA dan fungsi autokorelasi model ARIMA.

    Video berikut memberikan tutorial bagaimana melakukan differencing terhadap data deret waktu.

  • Kuliah 6: Spesifikasi Model

    Setelah mengikuti materi ini Anda diharapkan mampu memilih model deret waktu yang sesuai.

    Pokok bahasan ini meliputi: sifat-sifat fungsi autokorelasi sampel, fungsi autokorelasi,parsial, kriteria informasi, dan uji akar unit.

    Video berikut memberikan tutorial bagaimana melakukan spesifikasi dan estimasi model ARIMA.

  • Kuliah 7: Estimasi Parameter Model ARIMA

    Mahasiswa mampu memilih model deret waktu ARIMA yang sesuai dengan melakukan spesifikasi dan estimasi model berdasarkan kriteria informasi dan mendemonstrasikan dengan perangkat lunak R (C5, P2, A2)

    Lihat kembali video pada kuliah 6 untuk estimasi parameter model ARIMA menggunakan fungsi arima pada R.

  • Ujian Tengah Semester

    Contoh Soal Ujian Tengah Semester

  • Kuliah 9: Diagnostik dan Peramalan Model ARIMA

    Mahasiswa mampu mengevaluasi kelayakan model deret waktu ARIMA musiman melalui uji diagnostik model yang sesuai (C5, P2, A2)

  • Kuliah 10: Model ARIMA Musiman

    Mahasiswa mampu mengevaluasi kelayakan model deret waktu ARIMA musiman melalui uji diagnostik model yang sesuai (C5, P2, A2).

    Video berikut mengilustrakikan pemodelan ARIMA musiman pada data co2.

  • Kuliah 11: Model Heteroskedastik

    Mahasiswa mampu mengevaluasi kelayakan model deret waktu heteroskedastik (C5, P2, A2)

  • Kuliah 12: Estimasi dan Diagnostik Model Heteroskedastik

    Mahasiswa mampu mengevaluasi kelayakan model deret waktu heteroskedastik (C5, P2, A2)

  • Kuliah 13: Peramalan Model Heteroskedastik

    Mahasiswa mampu mengevaluasi kelayakan model deret waktu heteroskedastik (C5, P2, A2)

    Video berikut memberikan tutorial bagaimana melakukan pemodelan heteroskedastik dengan menggunakan data saham NASDAQ.

  • Kuliah 14: Mengevaluasi Artikel Ilmiah

    Mahasiswa mampu mengevaluasi artikel ilmiah yang berhubungan dengan aplikasi deret waktu dan mendemonstrasikan dengan perangkat lunak R (C5, P2, A3).

  • Kuliah 15: Membuat Peramalan Data Deret Waktu

    Mahasiswa mampu menciptakan peramalan deret waktu melalui tugas individu dan kelompok dan mendemonstrasikan dengan perangkat lunak R dan mampu menyatakan pendapat (C6, P2, A3)

  • Ujian Akhir Semester

    Contoh Soal Ujian Akhir Semester